Tips Motivasi

Anti Stres *Metode Spiritual Motivasi Diri & Manajemen Emosi ^ Pencerahan #mindfulness #nonduality

Month: Juni, 2012

Prinsip Motivasi Karyawan

Keadilan tanpa kekuatan adalah kuasa yang lemah. Kekuatan tanpa keadilan adalah tirani. -Blaise Pascal

Setiap manajer yang kompeten harus memperhatikan beberapa prinsip dalam memotivasi karyawan. Cara motivasi karyawan adalah tanggung jawab dari sang atasan juga selain kewajiban bagi perusahaan untuk memberikan gaji yang layak dan keamanan dalam bekerja.

Memang perusahaan diwajibkan untuk memberikan kompensasi untuk membayar hasil kerja dan menyediakan sarana untuk memfasilitasi pelaksanaan pekerjaan oleh para karyawan.

Namun, adalah tugas sang atasan untuk menguatkan motivasi karyawan dengan beberapa prinsip utama.

Baca entri selengkapnya »

Iklan

Tips Motivasi Berani Gagal

Yang kita pelajari dari sejarah adalah orang-orang tidak belajar dari sejarah. -Warren Buffet

Apa persamaan Steve Jobs, Kolonel Sanders, Soichiro Honda, J.K. Rowling, Steven Spielberg, Oprah Winfrey, Albert Einstein?

Mereka adalah orang-orang yang telah meraih kesuksesan. Mereka terkenal sebagai orang sukses; inovator sukses, pekerja sukses, pebisnis sukses, pengarang sukses, sutradara sukses, pemandu acara TV sukses, dan ilmuwan yang sukses.

Namun ada lagi persamaan mereka, mereka adalah orang-orang yang pernah gagal sebelumnya.

Baca entri selengkapnya »

5 Tips Manajemen Waktu agar Produktif

Waktu kita terbatas, jangan buang-buang waktu menjalani kehidupan dengan sia-sia mengikuti orang lain begitu saja. -Steve Jobs

Agar produktif, kita harus bisa mengelola waktu kita yang terbatas untuk mampu menghasilkan pencapaian tujuan secara efisien. Berikut beberapa tips manajemen waktu agar menjadi perangkat yang efektif untuk menunjang produktivitas:

1)Transformasi Target
Terjemahkan target tahunan yang berupa target pencapaian menjadi beberapa jenis pekerjaan yang perlu dilakukan. Pecahlah pekerjaan tersebut menjadi beberapa kegiatan atau aktivitas yang berkontribusi langsung terhadap pencapaian tujuan.

Ini akan mengubah tekanan untuk berprestasi menjadi motivasi untuk memberikan kinerja yang terbaik. Hal ini disebut internalisasi tujuan seperti yang pernah saya tuliskan disini. Intinya adalah: transformasikan tujuan menjadi kegiatan, angka menjadi aktivitas, dan prestasi menjadi kontribusi.

Baca entri selengkapnya »

%d blogger menyukai ini: